Pada artikel kali ini kita akan membahas apa itu atribut di HTML. Atribut adalah kata khusus yang berada di dalam tag pembuka. Atribut juga disebut sebagai modifier yang akan menentukan perliaku dari elemen.
Sekarang saya ingin memberikan daftar referensi tag-tag HTML. Dibawah akan disebutkan kegunaan masing-masing tag juga penggunaan tag yang harus di hindari karena sudah tidak lagi disupport HTML5.
<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title>Hello World Javascript</title>
</head>
<body>
<script>
console.log("Saya belajar Javascript");
document.write("Hello World!");
</script>
</body>
</html>
console.log("Saya belajar Javascript");