Membuka Situs Yang Diblokir Menggunakan DNS Jumper. DNS Jumper v.1.0.4
merupakan software yang bisa membantu kita untuk memberikan dan
mengganti DNS Server jaringan komputer kita sehingga bisa membantu kita
untuk membuka situs yang di blokir. Jadi intinya fungsi dari DNS jumper
adalah membantu kita agar bisa membuka situs yang diblokir oleh provider
internet. Pada kesempatan kali ini sobat ingin mengulas sedikit bagaimana cara menggunakan DNS jumper.
Berikut Cara menggunakan DNS Jumper
1. Download DNS Jumper v.1.0.4 terlebih dahulu DI SINI.
2. Jalankan DNS Jumper v.1.0.4 yang telah didownload, gak perlu di instal karena DNS Jumper v.1.0.4 sifatnya portable.
3. Pada bagian Select Network Card silahkan sobat pilih kartu jaringan yang akan di konfigurasi.
3. Pada bagian Choose a Free DNS Service, silahkan sobat pilih salah satu DNS yang sesui kebutuhan sobat.
4. Tekan tombol Apply di sebelah kanan untuk merapkan proses pengaturan DNS Server.
0 komentar:
Posting Komentar