Rabu, 17 Februari 2021

About Me

Perkenalkan, nama saya Rado HT Simarmata. Kalian bisa panggil saya Rado. Saya lahir di Arga Makmur pada tanggal 27 Oktober

Blog ini adalah tempat saya mencurahkan segala pemikiran saya dari berbagai peristiwa. Bagaimana saya menghadapinya dan apa saja hikmah yang saya peroleh.

Cara Install LAMP di Ubuntu 16.04



LAMP (Linux, Apache, MySQL, PHP) adalah istilah yang umum digunakan untuk instalasi Apache + MySQL + PHP di Server Linux. Seiring perkembangan software, MySQL kini sudah digantikan dengan MariaDB sehingga istilah LAMP menjadi Linux Apache MariaDB PHP.

Dalam tutorial ini, kami berasumsi bahwa Anda sudah memiliki server Linux Ubuntu 16.04 di PC anda atau di VPS anda. 

Selasa, 07 Februari 2017

Tipe Data, Konstanta dan Variabel pada program C++

1. TIPE DATA

Tipe data adalah suatu media atau memori pada komputer yang digunakan untuk menampung informasi.


TIPE
DATA

KETERANGAN

JANGKAUAN

UKURAN

CHAR

UNTUK MENYIMPAN KARAKTER

SIGNED : -128 TO 127
UNSIGNED : 0 TO 255

1 BYTE

WCHAR_T

UNTUK MENYIMPAN KARAKTER LEBAR BESARNYA UNICODE

1 KARAKTER LEBAR

2 BYTE

SHORT INT (SHORT)

UNTUK MENYIMPAN BILANGAN BULAT DENGAN JANGKAUAN PENDEK

SIGNED : -32768 TO 32767
UNSIGNED : 0 TO 65535

2 BYTE

INT

UNTUK MENYIMPAN BILANGAN BULAT DENGAN JANGKAUAN MENENGAH

SIGNED : -2147483648 TO 2147483647
UNSIGNED : 0 TO 4294967295

4 BYTE

LONG INT (LONG)

UNTUK MENYIMPAN BILANGAN BULAT DENGAN JANGKAUAN PANJANG

SIGNED : -2147483648 TO 2147483647
UNSIGNED : 0 TO 4294967295

4 BYTE

FLOAT

UNTUK MENYIMPAN BILANGAN CACAH

3.4e +- 38 (7 DIGITS)

4 BYTE

DOUBLE

UNTUK MENYIMPAN BILANGAN CACAH DENGAN KETELITIAN GANDA

1.7e +- 308 (15 DIGITS)

8 BYTE

LONG DOUBLE

UNTUK MENYIMPAN BILANGAN CACAH, DENGAN KETELITIAN GANDA LEBIH DETAIL
(PANJANG)

1.7e +- 308 (15 DIGITS)

8 BYTE

BOOL

UNTUK PERNYATAAN TRUE OR FALSE

TRUE OR FALSE

1 BYTE

Minggu, 05 Februari 2017

Format Audio Digital

Hai sahabat blogger,,

Di era digital sekarang kita gak asing lagi dengan namanya musik digital. Apakah kalian tahu dalam bentuk format apa saja hal itu ada ? Kali ini saya akan membahas dan berbagi informasi yang saya tahu tentang jenis format Audio Digital.
 

CD 


Menurut pendapat multiilmu.wordpress.com
File dengan ekstensi .cda merupakan representasi dari track CD-Audio. File dengan format .cda ini dapat langsung dijalankan dengan melalui CD-ROM, sementara file-nya sendiri tidak mempunyai informasi kode modulasi apapun sehingga jikadocopy ke harddisk, file tersebut akan menjadi tidak dapat di-play atau dimainkan. Pada November 1984, dua tahun setelah CD doproduksi secara missal, Sony mengeluarkan Discmansebagai media pemutar portable. Agar dapat mengambil atau mengopi file audio dari CD-Audio, dibutuhkan software khusus untuk mengubah dari format .cda menjadi format lain yang dapat disimpan di komputer. 
This entry was posted in

Jumat, 03 Februari 2017

Rapid Application Development (RAD)

Pengertian

Rapid application development  (RAD) atau rapid prototyping adalah model proses pembangunan perangkat lunak yang tergolong dalam teknik incremental (bertingkat). RAD menekankan pada siklus pembangunan pendek, singkat, dan cepat. Waktu yang singkat adalah batasan yang penting untuk model ini. Rapid application development menggunakan metode iteratif (berulang) dalam mengembangkan sistem dimana working model (model bekerja) sistem dikonstruksikan di awal tahap pengembangan dengan tujuan menetapkan kebutuhan (requirement) user dan selanjutnya disingkirkan. Working model digunakan kadang-kadang saja sebagai basis desain dan implementasi sistem final.

Kamis, 02 Februari 2017

Bersama Kita Melangkah - Lagu Pernikahan



D = DO ; 4 / 4 Andante (MM 80)

Tuhan t'lah memilih dirimu. Sebagai teman hidupku,
untuk mendampingi diriku selamanya dijalan menuju surga.

Aku kan tetap disampingmu, sebagai teman hidupmu.
Karena diriku dari tulang rusukmu kucoba melengkapi hidupmu.